Selasa, 25 Februari 2014

Mengirim file besar dengan cepat dan mudah

Pernah nyoba pengen sent file dengan kapasitas melebihi kapasitas email atau bahkan ratusan megabyte pada teman kalian? Bagi yang sering transfer data dengan kapasitas besar dan kecepatan transfer tinggi, bisa kalian dapet caranya di artikel yang saya tulis ini.

Nah, mungkin kalian biasa menggunankan DropBox sebagai media penyimpanan file (upload/share/download), sekarang kalian juga bisa coba lewat www.filesovermiles.com untuk mengirim file besar dengan mudah dan cepat. FilesOverMiles adalah Situs penyedia layanan Upload dan Download berkecepatan tinggi. Mereka menggunakan Tehnologi P2P (peer to peer) yaitu menghubungkan komputer yang satu dengan yang lainnya. seperti halnya kalian menggunakan bluetooth di HP kalian. Dengan Kecepatan Download yang Fantastis dan Upload File Tak Terbatas membuat situs ini banyak di minati.

Cara Kerja : 



1. Cara menggunakannya yaitu sederhana kalian tinggal upload file yang kalian inginkan dan seperti video,software,atau File yang berukuran besar yang tak mungkin di upload.
2. Tunggu beberapa menit hingga "FilesOverMiles" mengirimkan link download file kalian, Selesai. Sekarang kalian tinngal sent/attach link tersebut ke teman kalian untuk di download.

Kecepatan :

Jika masalah kecepatan jangan di tanyakan lagi. kecepatannya bisa melampaui kecepatan Account Premium seperti rapid*share, Megaupload dll. Misalnya kamu Upload file Ukuran 54 MB saat upload hanya memerlukan waktu 1 menit sedangkan pada saat Download kurang lebih memakan waktu 2 menit.

Kelemahan :

Setiap Kelebihan pasti ada kelemahan. Kelemahannya yaitu harus confirmasi dulu pada saat mau mendownload file si pemilik, bisa lewat account facebooknya atau twitternya agar si pemilik file bisa segera membuka situs "FilesOverMiles" dan menunggu kamu untuk mendownload

Catatan :
Jika teman anda ingin mendownload file yang kalian upload, jangan keluar dari situs "FilesOverMiles" kalian bisa minimize terlebih dahulu sampai teman anda selesai mendownload.

Silahkan Mencoba!

# Sumber : http://www.filesovermiles.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar